Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2017

TUGAS PENGANTAR BISNIS : FRANCHISE

Gambar
PENGERTIAN FRANCHISE Arti Franchising Atau Waralaba Waralaba secara umum didefinisikan sebagai hak-hak untuk menjual suatu produk atau jasa maupun layanan. Menurut  Hukum Pemerintah Indonesia : waralaba adalah perikatan yang salah satu pihaknya diberikan hak memanfaatkan dan atau menggunakan hak dari kekayaan intelektual (HAKI) atau pertemuan dari ciri khas usaha yang dimiliki pihak lain dengan suatu imbalan berdasarkan persyaratan yang ditetapkan oleh pihak lain tersebut dalam rangka penyediaan dan atau penjualan barang dan jasa. Asosiasi Franchise Indonesia  menjelaskan definisi waralaba sebagai:Suatu sistem pendistribusian barang atau jasa kepada pelanggan akhir dengan pengwaralaba (franchisor) yang memberikan hak kepada individu atau perusahaan untuk melaksanakan bisnis dengan merek, nama, sistem, prosedur dan cara-cara yang telah ditetapkan sebelumnya dalam jangka waktu tertentu dan meliputi area tertentu. Arti Franchisor (Pewaralaba) Pemberi waralaba  ( franchis

MENGENAL FinTech

Gambar
Apa itu FinTech Indonesia? Ternyata bisnis online tidak melulu hanya  e-commerce  (toko online) atau situs portal berita. Ada sebuah industri baru bernama  financial technology  atau nama kerennya FinTech Indonesia . Keberadaan  FinTech  bertujuan untuk membuat masyarakat lebih mudah mengakses produk-produk keuangan, mempermudah transaksi  dan juga meningkatkan literasi keuangan.   Perusahaan-perusahaan  FinTech  Indonesia didominasi oleh perusahaan  startup  dan berpotensi besar.  National Digital Research Centre  di Dublin, Irlandia mendefinisikan financial technology  atau  fintech  sebagai: “ innovation in financial services ” atau “inovasi dalam layanan keuangan”. Definisi tersebut memiliki pengertian yang sangat luas, perusahaan  fintech  dapat menyasar segment perusahaan (B2B) maupun ritel (B2C). Bagaimana dengan  fintech  Indonesia? JENIS STARUP FINTECH Manajemen Aset Kesibukan operasional perusahaan, seperti penggajian, pengelolaan karyawan, sistem pembi

GOJEK

Gambar
Sejarah Berdirinya Gojek Gojek berdiri pada tahun 2011 oleh seorang pemuda yang sangat kreatif. Pendiri gojek bernama Michaelanglo maron dan Nadiem makarin. Mereka mendirikan sebuah perusahaan yang diberi nama PT Go-jek Indonesia. Perusahaan ini bertujuan untuk menghubungkan ojek dengan penumpang ojek. Mereka melihat para ojek pangkalan hanya menghabiskan waktu seharian dan belum tentu mendapatkan pelanggan. Jadi mereka membuat perusahaan ini, untuk membantu para tukang ojek mendapatkan penumpangnya dengan lebih cepat dan efisien. Sampai sekarang tujuan mereka memang terbukti ampuh. Tukang ojek harus lebih produktif supaya bisa mendapat penghasilan yang lebih banyak. Para tukang ojek pangkalan tersebut terkadang menunggu 8 sampai 10 jam, tetapi paling hanya mendapatkan 4 sampai 7 orang penumpang saja. Pendiri gojek berinisiatif membuat sesuatu yang berbeda. Gojek ini menggunakan sebuah system yang lebih tertata rapi. Awalnya gojek hanya melayani lewat call center saja, tet